News Bekasi Reborn. co.id

Aktual, Tajam & Terpercaya

Pemilihan Wabup Bekasi kondusif , ketua FLPPD mengaprisiasi

1 min read
News Bekasi Reborn. co.id Pemilihan Wabup Bekasi kondusif , ketua FLPPD mengaprisiasi

News Bekasi Reborn.co – BEKASI

Pemilihan Wakil Bupati Bekasi Selesai dilaksanakan dan hasilnya pun sudah jelas siapa yang menang dan siapa yang kalah, ketika ditemui oleh media Soerjana Koesnadie Ketua Kordinator FLPPD (Forum Lintas Pemuda Peduli Demokrasi), Rabu (18/03/2020).
Hal ini tentu sangat ditunggu masyarakat Bekasi kehadirannya Wakil Bupati Bekasi Tersebut.”ketika ada yang keberatan atau kurang Puas Tentang Pemilihan ini, Ya itu Hak sebagai Warga Negara Indonesia untuk Menggugat nya, Oleh karena itu adalah Hak mereka, Tapi harus berbentuk Pelaporan Hukum bukan sebagai Tendensi ketidaksukaan” ujarnya

Menambahkan, ”Kami juga mengapresiasi baik yang menjalankan nya dari pihak DPRD dari bapak H.Marzuki atau pun yang tidak hadir dari ibu Tuti Yasin ya kita sangat apresiasi semuanya, marilah kita sikapi dengan arif dan bijak karna pekerjaan rumah di Kabupaten Bekasi bukan ini saja,” ucapnya.

Intinya Sekarang sama sama memulai Kembali Bangun Bekasi “karena ini sudah selesai dan sudah ditentukan oleh Panlih dan masih banyak Tugas Tugas kita yang lain untuk Membangun perkembangan kab Bekasi,” pungkasnya

(WN)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

four × 3 =