News Bekasi Reborn. co.id

Aktual, Tajam & Terpercaya

Bupati Bekasi: APRESIASI GURU MADRASAH

1 min read
News Bekasi Reborn. co.id Bupati Bekasi: APRESIASI GURU MADRASAH

News Bekasi Reborn.co.id | BEKASI – Cikatang Pusat – Pada pelantikan pengurus MUI Kab. Bekasi Periode 2020 / 2025. Yang dilaksanakan di Gedung Wibawa Mukti. Selasa, 04 Agustus 2020. Bupati Bekasi, H. Eka Supria Atmaja, SH mengapresiasi Guru Madrasah. Bukan hanya Guru Madrasah Ibtidaiyah, Tsanawiyah dan Aliyah Negeri tetapi juga guru mengaji.

Hal itu diungkapkan Eka Supria Atmaja, Bupati Bekasi, dihadapan awak media yang menemuinya usai mengukuhkan pengurus MUI Kab. Bekasi. Dikukuhkan sebagai Ketua MUI, KH. Amin Noer, pemimpin pondok pesantren Babelan Bekasi. Sekaligus anak pertama dari Pahlawan Nasional, KH. Noer Alie.

News Bekasi Reborn. co.id Bupati Bekasi: APRESIASI GURU MADRASAH

Menurutnya kehidupan guru madrasah perlu mendapatkan perhatian pemerintah secara khusus. Karena masih jauh dari kata sejahtera.

Untuk itu dirinya sedang membahas untuk meningkatkan kesejahteraan guru madrasah. Bersama instansi terkait.

News Bekasi Reborn. co.id Bupati Bekasi: APRESIASI GURU MADRASAH

Seperti diketahui, guru madrasah tidak dibawah dinas pendidikan, melainkan dibawah kewenangan Kementerian Agama dalam hal di Kabupaten Bekasi berada dalam kewenangan Kepala Kantor Kementerian Agama. Sehingga perlu pembahasan lintas sektoral agar peningkatan kesejahteraan guru madrasah dapat diwujudkan. (hrly)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

one + 6 =